Dalam rekaman yang beredar sebelumnya, Azhar bersama istrinya mencecar kasir dengan mempertanyakan aturan tertulis Indomaret yang membolehkan anak di bawah umur membeli voucher game online.
Viral di media sosial sebuah video diduga orang tua sedang memarahi kasir minimarket Indomaret. Diketahui kasir tersebut melayani top up voucher game online Rp 800 ribu dari anak orang tua tersebut.
“Beli game online di Indomaret, anak di bawah umur, Rp 800.000 diterima. Kok diterima, kan nggak wajar. Berarti Anda tidak ada menjaga privasi konsumen. Kalian hanya cari keuntungan saja,” kata ...